Teller Bank BTN 2011

Bank BTN

PENERIMAAN CALON TENAGA TELLER, CUSTOMER SERVICE & SEKRETARIS
PT. BANK TABUNGAN NEGARA (PERSERO) Tbk

PT. Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk. membuka kesempatan bagi anda yang memiliki semangat untuk berprestasi, ramah, jujur, ulet, teliti dan inovatif, berpenampilan menarik dan mampu berkomunikasi dengan baik untuk mengisi posisi jabatan sebagai berikut :

  1. Teller (TL)
  2. Customer Service (CS)
  3. Sekretaris (SKR)

KUALIFIKASI & PERSYARATAN ADMINISTRASI

Kualifikasi Pelamar

(i)     Teller (TL) :

  • WNI, wanita, belum menikah ;
  • Usia maksimum 24 tahun (belum berulang tahun ke-25 per tgl. 28 Februari 2011) ;
  • Pendidikan minimal SLTA/setingkat dengan nilai rata-rat ijazah minimal 7 (lebih diutamakan memiliki pendidikan D1/D2/D3);
  • Tinggi Badan (TB) minimal 155 cm; Berat Badan (BB) proporsional.

(ii)    Customer Service (CS) :

  • WNI, wanita, belum menikah ;
  • Usia maksimum 24 tahun (belum berulang tahun ke-25 per tgl. 28 Februari 2011).
  • Pendidikan D3 semua jurusan, IPK. Min. 2.75 (skala 4.00) ;
  • Tinggi Badan (TB) minimal 155 cm; Berat Badan (BB) proporsional.

(iii)   Sekretaris :

  • WNI, wanita, belum menikah ;
  • Usia maksimum 24 tahun (belum berulang tahun ke-25 per tgl. 28 Februari 2011).
  • Pendidikan D3 (diutamakan dari jurusan sekretaris & kehumasan), IPK. Min. 2.75 (skala 4.00) ;
  • Tinggi Badan (TB) minimal 155 cm; Berat Badan (BB) proporsional.

Dokumen lamaran :

  • Surat lamaran yang ditandatangani oleh pelamar
  • Pas foto berwarna terbaru, ukuran 4 x 6 sebanyak 1 (satu) lembar ;
  • Foto seluruh badan berwarna terbaru ukuran postcard dengan pakaian sopan dan rapi sebanyak 1 (satu) lembar ;
  • Foto copy KTP yang masih berlaku ;
  • Foto copy akte kelahiran;
  • Foto copy ijazah pendidikan terakhir yang dilegalisir oleh yang berwenang;
  • Foto copy ijazah pendidikan komputer (bila ada) dan bila tidak ada bisa digantikan dengan adanya mata pelajaran komputer pada transkrip nilai;
  • Asli surat keterangan sehat dari dokter yang masih berlaku (disertai data Tinggi Badan (TB) dan Berat Badan (BB)) ;
  • Asli daftar riwayat hidup
  • Asli Surat Pernyataan belum pernah menikah, bersedia di tempatkan di seluruh Indonesia, dan tidak memiliki hubungan Keluarga dengan pegawai BTN yang ditandatangani pelamar di atas meterai Rp. 6.000,-

TATA CARA PENDAFTARAN

1.    Berkas Pendaftaran :

  • Surat lamaran diketik atau ditulis tangan dengan tinta hitam dan dibubuhkan tandatangan pelamar, ditujukan Kepada :
    • PT. Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk
    • u.p. Panitia Penerimaan Calon Pegawai Tahun 2011
  • Pasfoto berwarna terbaru ukuran 4×6, sebanyak 1 (satu) lembar ;
  • Foto seluruh badan berwarna terbaru ukuran postcard dengan pakaian sopan dan rapi sebanyak 1 (satu) lembar ;
  • Foto copy KTP yang masih berlaku ;
  • Foto copy akte kelahiran;
  • Foto copy ijazah pendidikan terakhir yang dilegalisir oleh yang berwenang;
  • Foto copy ijazah pendidikan komputer (bila ada) dan bila tidak ada bisa digantikan dengan adanya mata pelajaran komputer pada transkrip nilai;
  • Asli surat keterangan sehat dari dokter yang masih berlaku;
  • Asli daftar riwayat hidup
  • Asli Surat Pernyataan belum pernah menikah, bersedia di tempatkan di seluruh Indonesia, dan tidak memiliki hubungan Keluarga dengan pegawai BTN yang ditandatangani pelamar di atas meterai      Rp. 6.000,-

2.    Pengiriman Berkas Lamaran :

  • Berkas Lamaran diantar langsung kepada :
    • Panitia Penerimaan Calon Pegawai Tahun 2011
    • Human Capital Division – Bank BTN Kantor Pusat
    • Menara Bank BTN Lantai 15, Jl. Gajah Mada No. 1, Jakarta Pusat.
  • Jadwal penyampaian berkas lamaran sekaligus Walk in Interview adalah pada hari kerja tanggal 7 – 18 Februari 2011 pukul 9.00 s.d. 15.30 WIB
  • Berkas lamaran dimasukkan dalam amplop berwarna cokelat dengan membubuhkan kode lamaran pada amplop sebelah kiri atas (Teller (TL), Consumer Service (CS), Sekretaris (SK) )
  • Berkas lamaran yang tidak diantar langsung oleh pelamar tidak akan diproses untuk mengikuti seleksi.

INFORMASI LAIN :

  1. Hanya pelamar dengan kualifikasi terbaik yang akan dipanggil dan akan diikutsertakan dalam proses tahapan seleksi selanjutnya
  2. Proses seleksi menggunakan SISTEM GUGUR, dan apabila pelamar tidak dapat menunjukkan dokumen-dokumen atau data pendukung yang diminta oleh PT. Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk, maka secara otomatis peserta tersebut akan dikeluarkan dari proses penerimaan calon pegawai dan keputusan seleksi bersifat MUTLAK serta tidak dapat diganggu gugat.

20 Replies to “Teller Bank BTN 2011”

  1. chairani rivanno

    kepada
    bapak / ibu pimpinan personalia
    di tempat

    dengan hormat
    dengan adanya calon tenaga teller, saya bermaksud untuk untuk mengajukan permohonan lamaran pekerjaan sebagai karyan di perusahaan di Bank BTN

    adapun data diri saya sebagai berikut.
    Nama : Chairani
    Tempat /tanggal lahir : Jakarta 02 September 1992
    Alamat : KP. Sanggrahan RT 008 RW 005 Meruya Utara Kembangan
    Telepon : 0812-8202-1710
    Jenis kelamin : Perempuan
    Agama : Islam
    Kewarganegaraan : Indonesia
    Status : Belum Menikah

    PENDIDIKAN FORMAL
    • Tamatan SDN 04 Petang Meruya Utara Tahun 2004
    • Tamatan SMPN 134 Meruya Utara Tahun 2007
    • Tamatan SMAN 57 Kedoya Utara Tahun 2010

    PENGALAMAN KERJA
    • Sales Promotion Girl PT. Prestasi Pelumasindo Unggul/shell helix pelumas
    • Cashier PT. Matahari Department Store Tbk cabang Matahari Ciputra

    saya bersedia untuk di tempatkan di bidang pekerjaan apapun sesuai dengan kebutuhan bapak / ibu pimpinan

    besar harapan saya untuk dapat di terima di perusahaan bapak / ibu pimpinan

    Demikian surat lamaran ini saya buat, atas perhatiannya bapak / ibu saya ucapkan terima kasih.

  2. Uswatun Khasanah

    Kepada:
    Yth Bapak/Ibu Pimpinan Personalia
    Di tempat
    Saya yang bertanda tangan dibawah ini bermaksud untuk melamar pekerjaan di Bank BTN sebagai Teler
    Adapun data diri saya, sebagai berikut:

    nama : Uswatun Khasanah
    tempat/tanggal lahir : Batang, 29 Agustus 1992
    alamat : Jln. Raya Benhil 126
    pendidikan terakhir : SMA IPA
    no telp : 085717978840

    Demikian surat lamaran ini saya buat. Atas perhatian Bapak/Ibu saya mengucapkan terima kasih.

  3. Fitri Indah Sari

    Kepada:
    Yth Bapak/Ibu Pimpinan Personalia
    Di tempat
    Saya yang bertanda tangan dibawah ini bermaksud untuk melamar pekerjaan di Bank BTN sebagai Teler
    Adapun data diri saya, sebagai berikut:

    Nama : Fitri Indah Sari
    Alamat : Jl. Villa Citra Raya No 15 A Tegalgundil,
    Bogor Utara, Bogor
    Pendidikan Terakhir : Akademi BSI
    Status : Belum Menikah
    No Telp : 081802939778

    Demikian surat lamaran ini saya ajukan, besar harapan saya agar dapat diijinkan untuk mengikuti proses seleksi rekruitmen dan diterima di perusahaan yang Bapak/Ibu pimpin. Atas perhatiannya saya mengucapkan banyak terima kasih.

  4. oktarina

    Kepada :
    Bapak / ibu personalia
    Di tempat
    saya yang bertanda tangan dibawah ini untuk melamar pekerjaan sebagai TELLER (TL)

    Adapun data diri saya, sebagai berikut:
    nama :oktarina
    alamat :jalan kigede ing suro lourung langgar rt 4
    rw 2 no 109 palembang
    agama :islam
    pendidikan:SMU
    telpon ; 085788401025

    Demikian surat lamaran saya buat, atas perhatian bapak /ibu saya ucapkan terima kasih

  5. Dede linda saripah

    kepada
    bapak / ibu pimpinan personalia
    di tempat

    dengan hormat
    dengan adanya calon tenaga teller, saya bermaksud untuk untuk mengajukan permohonan lamaran pekerjaan sebagai karyan di perusahaan di Bank BTN

    adapun data diri saya sebagai berikut.
    nama : Dede linda saripah
    tempat, tanggal lahir : Garut, 09 mei 1994
    agama : islam
    jenis kelamin : perempuan
    telepon : 087-827309530
    alamat : KP. Salapinang RT. 002 RW. 006 DS. Campaka KEC. Malangbong KAB. Garut PROV. Jawa barat

    PENDIDIKAN

    2004-2005 : Lulusan SDN SUKAMANAH 1
    2007-2008 : Lulusan SMP PGRI MALANGBONG
    2010-2011 : Lulusan SMA 9 GARUT

    saya bersedia untuk di tempatkan di bidang pekerjaan apapun sesuai dengan kebutuhan bapak / ibu pimpinan

    besar harapan saya untuk dapat di terima di perusahaan bapak / ibu pimpinan

    Demikian surat lamaran ini saya buat, atas perhatiannya bapak / ibu saya ucapkan terima kasih.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.